Wednesday, January 5, 2011

Putar Musik Otomatis

Sahabat blogger pasti pernah menjumpai salah satu atau beberapa blog teman anda yang akan menyairkan sebuah lagu ketika blog tersebut telah selesai meload elemen-elemen blognya.Gimana, menurut kamu bagus nggak model blog yang disertai syairan lagu tersebut ? kalau menurut kamu bagus dan menarik ya apa salahnya kalau kamu tambahkan elemen lagu itu ke dalam blog mu.sebenarnya cara yang harus kita lakukan untuk memasukan lagu kedalam blog itu sangatlah mudah, ya, langkahnya hampir sama dengan langkah-langkah yang harus kita kerjakan jika kita ingin memasukkan lagu ke dalam friendster.

Nah kalau kamu memang ingin memasukkan sebuah lagu kedalam blog kamu silahkan ikuti tutorial berikut ini :

1.seperti biasanya sign in duluh kedalam account blogger kamu

2.kemudian copy dan paste kode dibawah ini kedalam page element baru blog anda. Caranya : Di [Dashboard] klik tab [Tata Letak] kemudian tambah sebuah page element baru dengan mengklik tombol [Add a GadGad]>>>[html/java script]


<div align='center' style='font:bold 11px Verdana; width:310px'><a style='background-color:#eeeeee;display:block;width:310px;border:solid 2px black; padding:5px' href="http://www.codelagu.com/index.php?search=Nidji+-+Laskar+Pelangi&source=all" target='_blank' title='Nidji - Laskar Pelangi.mp3'>Nidji - Laskar Pelangi.mp3<br/><img border='0' src='http://img232.imageshack.us/img232/1337/iconmusicxc5.gif' width='310' height='51'><br/><embed name='RAOCXplayer' src='http://kodelagu.net/Playing/Nidji - Laskar Pelangi.Codes' type='application/x-mplayer2' width='310' height='45' autoplay='true' ShowStatusBar='0' ShowControls='1' EnableContextMenu='0' DisplaySize='1' loop='false' pluginspage='http://www.microsoft.com/Windows/Downloads/Contents/Products/MediaPlayer/' autostart='1' ></embed></a><div align='center'><a href='http://www.musik-live.net' target='_blank' title='Free Mp3 at www.musik-live.net'>Free Mp3 Codes Indo at www.musik-live.net</a></div></div>


Catatan :
“Kode yang tertera diatas adalah kode untuk lagu Laskar Pelangi Dari Nidji. lagu ini akan diputar secara otomatis ketika halaman blog anda dibuka.kalau anda mau anda juga dapat menggantinya dengan kode lagu lain, kodenya bisa anda dapatkan dari beberapa situs penyedianya secara gratis,diantara dari situs penyedia kode lagu tersebut adalah : http://www.musik-live.net/.”

3.setelah kode lagu tersebut di paste kedalam page elemen baru kamu tadi tekan tombol [save]

4.Selamat mencoba…!!!


Update Trik Ke 2

Pertama harus punya hosting gratis dlu. bisa daftar di 000.webhost(gratis sob!!)
setelah selesai segala persyaratannya.
1. Login
2 . Control Panel
3. File Manager
4. Terus langsung upload lagu ke file manager hostingan kalian.
5. Setelah proses upload selesai, lalu....... ngapain yach??? mbulet

Setelah itu kalian masuk ke menu layout, tata letak terus tambahkan gadget html/javascript lalu copykan script di bawah ini :







<embed width="190" src="http://h1.ripway.com/friendstermod/mediaplayer1234.swf" height="20" allowfullscreen="true" flashvars="&file=http://lirikmania-liriklagu.co.cc/lagu/contohmusik.mp3&height=20&width=190&showeq=true&autostart=true&repeat=true&shuffle=false&volume=70"></embed>


ganti url http://lirikmania-liriklagu.co.cc/lagu/contohmusik.mp3 dengan tempat dimana url lagu sobat... so.. udah we jadi...
maklum baru pertama kali nulis jadi agak ancur...
jangan lupa comment yach. wkwkwkwkwkwk
ne contohna :


keterangan : untuk membuat lagu terputar secara otomatis, silahkan lakukan perubahan pada autostart=true.



Semoga bermanfaat sobat blogger...
:D 
Read more »

6 comments:

ejja141093 February 5, 2011 at 6:37 PM

mantaap

Anonymous February 7, 2011 at 6:24 AM

makasiiiii.

Anonymous February 7, 2011 at 6:24 AM

tenkyuu abang...
^_^

Anonymous February 7, 2011 at 6:26 AM

mantavvv

Unknown https://www.blogger.com/profile/13911643503552497353 February 9, 2012 at 3:39 PM

gemana cara autostart nya ya?

suhaila gani https://www.blogger.com/profile/12073946963418089366 March 15, 2012 at 9:49 PM

huaaa haha makasih sobat :)

Post a Comment

Copyright © Ryan La Vegas 2011 I N2Y Eksperiment by Nano Yulianto Modified by ryanlavegas