Thursday, February 24, 2011

Membuat Jam Digital Di Blogger

Agar blog anda tampak cantik dan menarik untuk di lihat, maka anda bisa memasang beberapa aksesori blog, salah satunya adalah dengan cara memasang jam. Jam ini bisa anda dapatkan secara gratis pada situs
http://www.clocklink.com.

Dan bagi anda yang ingin blognya di pasang jam juga, silahkan ikuti langkah-langkah berikut :
  1. Silahkan kunjungi situs http://www.clocklink.com
  2. Jika sudah berada pada situs tersebut, silahkan klik tulisan Want a clock on your Website ?
  3. Silahkan anda melihat-lihat dulu model dari jam yang tersedia, yaitu mulai dari Analog, Animal, Animation, dll
  4. Jika di rasa sudah menemukan model jam yang anda sukai, klik tulisan View HTML tag yang berada di bawah jam yang anda sukai tadi
  5. Klik tombol yang bertuliskan Accept
  6. Pilih waktu yang sesuai dengan tempat anda di samping tulisan TimeZone. Contoh : untuk indonesia bagian barat pilih GMT +7:00
  7. Set ukuran jam yang anda sukai di samping tulisan size
  8. Copy kode HTML yang di berikan pada notepad
  9. Paste kode HTML yang di copy tadi pada tempat yang anda inginkan
  10. Selesai
selamat mencoba.
Read more »

7 comments:

Reza http://ryan-id.blogspot.com/2011/02/cara-widget-clock-jam-di-blogspot.html February 24, 2011 at 5:41 PM

Mantab Bos...
Makasi.

Yendra http://ryan-id.blogspot.com/2011/02/cara-widget-clock-jam-di-blogspot.html February 24, 2011 at 5:43 PM

Tips Yang Keren.
Ijin mas
Thanx Tutorial nya

Hans http://ryan-id.blogspot.com/2011/02/cara-widget-clock-jam-di-blogspot.html February 24, 2011 at 5:45 PM

Mas Widget nya sangat Bagus,
Terima kasih ya tutorialnya

Musik Gue http://importmusik.com/ February 24, 2011 at 5:48 PM

Oke Brow..,
sukses Selalu gan.
Salam Ma Teman2 yang laen.

Anonymous February 24, 2011 at 5:49 PM

Mantabs..

Anonymous February 24, 2011 at 5:51 PM

Siip deh,
segala tutorial blogspot disini keren keren bang.
Mantav

roni http://oto-black.blogspot.com March 13, 2011 at 7:28 AM

berhasil.
thank's brot..

Post a Comment

Copyright © Ryan La Vegas 2011 I N2Y Eksperiment by Nano Yulianto Modified by ryanlavegas